@article{Susanti_2021, title={Sistem Informasi Meningkatkan Pengetahuan Ibu Tentang ASI dan Deteksi Dini Status Gizi Balita}, volume={4}, url={https://jqwh.org/index.php/JQWH/article/view/113}, DOI={10.30994/jqwh.v4i2.113}, abstractNote={<p>Proses pertumbuhan dan perkembangan yang optimal sangat menentukan kualitas anak, terutama pada masa seribu hari pertama kehidupan. Berdasarkan penelitian menyimpulkan bahwa periode seribu hari pertama kehidupan adalah periode emas yang dimulai sejak saat konsepsi, pertumbuhan janin dalam rahim, hingga 2 tahun kehidupannya yang akan menentukan kualitas kesehatan pada kehidupan selanjutnya. Penelitian ini merupakan <em>penelitian R and D (Research and Development) </em>karena mengembangkan hasil penelitian sebelumnya yang juga berbasis online. responden yang mengalami peningkatan pengetahuan sebanyak 18 responden. Setelah dilakukan peneltian ternyata ada pengaruhnya terhadap pengetahuan ibu dikarenakan banyak kelebihan dari aplikasi sahabat umi yang mampu meningkatkan pengetahuan ibu dan menambah wawasan ibu seputar informasi pentingnya ASI dan status gizi anak</p>}, number={2}, journal={Journal for Quality in Women’s Health}, author={Susanti, Neny Yuli}, year={2021}, month={Sep.}, pages={169–173} }